Pengguna Kartu Prakerja Mendapat Manfaat Untuk Meningkatkan Keterampilan
Suaraanda.com, Depok - Survei Badan Pusat Statistik pada bulan Agustus 2020 menyatakan sebanyak 88,92 persen penerima manfaat Kartu Prakerja dapat meningkatkan keterampilan mereka seusai menyelesaikan pelatihannya. Selain itu, sebanyak 81,24 ...